Review Sony Cybershot DSC H400 Harga dan Spesifikasi

Posted by

Camdig Sony - Pada awal tahun 2014 yang lalu Sony sebagai brand ternama dalam dunia elektronik dan digital imaging telah mengenalkan kamera super zoom terbarunya. Kamera tersebut diberi nama Sony Cyber-shot DSC H400 yang memiliki resolusi sensor setinggi 20 megapixel. Menurut Sony kamera super zoom terbarunya ini memiliki kualitas pencitraan yang sangat luar biasa dan mampu dikemas dalam sebuah kamera berukuran compact, sangat ringan dan mudah dibawa menemani perjalanan para penggunanya.

Mengisi line-up kamera dengan fitur super zoom, model H400 merupakan kamera compct pertama di dunia dengan kamampuan optical zoom mencapai 63x. Dua kamera pada line-up yang sama masih berada di bawahnya masing-masing yaitu HX400V dengan kemampuan optical zoom 50x dan H300 dengan optical zoom 35x. Akhir-akhir ini Sony memang sedang giat memproduksi kamera dengan fitur super zoom untuk lini kamera Cyber-shot baik di segmen pasar kamera compact maupun model kamera yang lebih tinggi.

Kamera super zoom besutan Sony ini tidak hanya mampu menawarkan pencitraan yang canggih namun juga menawarkan kinerja kamera dengan kecepatan tinggi. Untuk itu Sony menanamkan sebuah prosesor yang dikenal dengan X BIONZ yang canggih. Prosesor tersebut sudah tak asing lagi bagi para pecinta fotografi Sony, di mana prosesor tersebut juga digunakan pada kamera mirrorless Full-Frame tingkat atas seperti Cyber-shot RX10 dan juga Alpha 7 dan 7R. Kamera terbarunya yang juga menggunakan prosesor yang sama antara lain HX400V dan WX350. Dengan prosesor canggih yang dijejalkan pada kamera ini memungkinkan kamera memberikan gambar dengan detail yang kuat, kesan mewah dan kualitas video HD dengan noise yang rendah.

Review Sony Cybershot DSC H400 Harga dan Spesifikasi

Untuk mendukung dan mempermudah pengambilan gambar, Sony Cyber-shot H400 juga di lengkapi dengan viewfinder elektronik dengan coverage 100%. Selain itu juga dilengkapi dengan layar LCD tetap sebagai media untuk live view dengan lebar layar 3 inch dan screen dot 460.000. Untuk membantu pencahayaan pada pengambilan gambar di tempat yang renah cahaya H400 juga menanamkan built-in flash di bagian atas kamera dengan jangkauan 8.80m.

Untuk mendapatkan kamera super zoom Sony Cyber-shot DSC H400 yang dibilang sebagai kamera dengan kemampuan zoom terpanjang ini, anda hanya perlu merogoh kocek Rp. 3.499.000 saja. Dengan kamera keren ini anda bisa melakukan perjalanan dan mengabadikan setiap momen berharga tanpa takut kehilangan momen sejauh anda memandang. Untuk melihat harga kamera yang lain kunjungi daftar harga kamera Sony Update terbaru.

Spesifikasi Sony Cyber-shot DSC H400

Body type
Body type SLR-like (bridge)
Sensor
Max resolution 5152 x 3864
Other resolutions 3648 x 2736, 2592 x 1944, 5152 x 2896, 1920 x 1080
Image ratio w:h 4:3, 16:9
Effective pixels 20 megapixels
Sensor photo detectors 20 megapixels
Sensor size 1/2.3" (6.17 x 4.55 mm)
Sensor type CCD
Processor Bionz(R)
Image
White balance presets 9
Custom white balance Yes
Image stabilization Optical
Image stabilization notes Optical SteadyShot with Intelligent Active Mode
Uncompressed format Unknown
Optics & Focus
Focal length (equiv.) 25–1550 mm
Optical zoom 63.3×
Maximum aperture F3.4 - F6.5
Autofocus Contrast Detect (sensor)
Multi-area
Center
Selective single-point
Tracking
Face Detection
Normal focus range 1 cm (0.39″)
Screen / viewfinder
Articulated LCD Fixed
Screen size 3″
Screen dots 460,000
Screen type Clear Photo LCD
Viewfinder type Electronic
Viewfinder coverage 100%
Viewfinder resolution 201,000
Photography features
Minimum shutter speed 30 sec
Maximum shutter speed 1/2000 sec
Aperture priority Yes
Shutter priority Yes
Manual exposure mode Yes
Subject / scene modes Yes
Built-in flash Yes
Flash range 8.80 m
Flash modes Auto, Flash On, Slow Synchro, Flash Off, Advanced Flash
Continuous drive 1 fps
Self-timer Yes (Off, 10 sec, 2 sec, portrait1, portrait2)
Metering modes Multi
Center-weighted
Spot
-------------
Exposure compensation ±2 (at 1/3 EV steps)
WB Bracketing No
Videography features
Format MPEG-4, H.264
Microphone Mono
Speaker Mono
Storage
Storage types SD/SDHC/SDXC/Memory Stick PRO Duo/Pro-HG Duo
Connectivity
USB USB 2.0 (480 Mbit/sec)
HDMI Yes
Microphone port No
Headphone port No
Physical
Battery Battery Pack
Battery Life (CIPA) 300
Weight (inc. batteries) 628 g (1.38 lb / 22.15 oz)
Dimensions 130 x 95 x 122 mm (5.1 x 3.74 x 4.81″)
Other features
GPS None


Blog, Updated at: 06.31