Review Kamera Sony SLT-A77 II dan Spesifikasi Lengkap

Posted by

CamdigSony - Sony sebagai produsen kamera kelas atas kembali mengumumkan produk terbarunya yang dinamakan Sony SLT-A77 II.  Jadi pada kesempatan kali ini kita akan membuat sedikit review kamera Sony SLT-A77 II. Seperti yang kita ketahui bahwasannya pernah ada kamera dengan nama yang hampir mirip yang dibuat pada tahun 2011 yang lalu, yaitu Sony SLT-A77. Dengan diumumkan nya Sony SLT-A77 II sebagai kamera semi-pro, maka bisa dikatakan bahwa kamera barunya ini merupakan pengembangan dari kamera A77 yang terdahulu. Lalu apa saja yang dikembangkan oleh generasi barunya? mari kita lihat sama-sama.

Sensor

Dalam hal ini kedua kamera baik yang baru maupun yang lama masih sama menggunakan sensor setinggi 24 megapixel. Hal yang baru menyangkut sensor pada A77 Mark II adalah diusung nya fitur sensor autofokus yang benar-benar baru, dikatakan benar-benar baru karena memang sensor autofokus yang diusung merupakan versi paling baru dan paling fresh yang belum pernah ada pada kamera manapun yang ada dipasaran. Sensor autofokus pada A77 Mark II menggunakan point fokus terbanyak dengan 79 point. Hal tersebut mampu mencakup area yang luas pada frame.

Auto ISO

Sony SLT-A77 II memiliki dua mode sistem auto yang sebenarnya bukan hal yang baru untuk jajaran kamera baru besutan Sony. Sistem tersebut yang kita kenal adalah sistem auto ISO normal dan JPEG-only yang bekerja dengan mengambil tiga gambar sekaligus dan menggabungkan menjadi satu gambar untuk mengurangi noise pada hasil akhir.

Pada sistem auto ISO pengguna bisa melakukan seting batas atas dan batas bawah pada pengaturan ISO sesuai dengan standar yang ada, akan tetapi tidak bisa melakukan pilihan pengaturan kecepatan rana yang dapat meningkatkan sensitivitas kamera berkenaan dengan kondisi cahaya.

Pada mode manual exposure pengguna dapat melakukan kompensasi pencahayaan sedemikian rupa sehingga pengguna bisa memanfaatkan pengaturan aperture, shutter speed dan kecerahan gambar, sedangkan untuk pengaturan ISO kamera meyesuaikan secara otomatis sesuai dengan hal-hal yang ditentukan tersebut.

Review Kamera Sony SLT-A77 II dan Spesifikasi Lengkap

LCD dan OLED Electronic Viewfinder 

Sony A77 II memiliki layar LCD yang sama dengan pendahulunya Sony SLT-A77 yaitu layar LCD 3 inchi. Perbedaanya adalah pada A77 II layar yang terpasang menggunakan kombinasi sendi putar dan tilt. Hal ini membuat kamera terbaru milik Sony dapat dengan mudah digunakan untuk pengambilan gambar dengan sudut yang sangat sulit. Dengan perpaduan pergerakan layar, pengguna juga dapat melakukan foto sefie dengan layar menghadap kedepan pada posisi di atas viewfinder.

Dibagian yang lain kita juga mendapatkan sebuah viewfinder elektronik yang juga tidak mengalami perubahan dari seri sebelumnya. Hal ini masih merupakan yang terbaik. Di bagian viewfinder penggun dapat menemukan resolusi XGA dan teknologi OLED. EVF yang tersedia cukup besar akibat pembesaran hingga 1.09X. Cakupan frame cukup hebat hingga mencapai 100% hal ini tentunya sesuai dengan harapan para pengguna.   

Kesimpulan

Secara garis besar berdasarkan review kamera Sony SLT-A77 II tidak banyak mengalami perubahan. Namun perubahan yang nyata memang tampak pada sistem aotufokus dengan 79 point, hal ini merupakan hal yang benar-benar baru dalam dunia fotografi. Sedangkan perubahan yang lain adalah dalam LCD yang menggunakan kombinasi sendi putar dan tilt. Hal ini sangat menguntungkan, karena dengan perubahan yang ada pengguna dapat lebih leluasa menggunakan kamera untuk pengambilan gambar dalam berbagai sudut yang sulit. maka dapat disimpulkan bahwa kamera ini mengalami perubahan yang cukup positif untuk kemudahan dalam pemakaian. 

Untuk  mengetahui harga kamera Sony lebih lengkap silahkan kunjungi Daftar Harga Kamera Sony Terbaru dan Terudate.

Spesifikasi Lengkap Sony SLT-A77 II


Body type
Body type Mid-size SLR
Body material Magnesium alloy
Sensor
Max resolution 6000 x 4000
Other resolutions 6000 x 3376, 4240 x 2832, 4440 x 2400, 3008 x 2000, x 3008 x 1688
Image ratio w:h 02:16,2
Effective pixels 24 megapixels
Sensor photo detectors 25 megapixels
Sensor size APS-C (23.5 x 15.6 mm)
Sensor type CMOS
Processor Bionz X
Color space sRGB, AdobeRGB
Color filter array Primary color filter
Image
ISO Auto (ISO 100-51200), Manual (ISO 100-25600)
White balance presets 9
Custom white balance Yes (3 slots)
Image stabilization Sensor-shift
Uncompressed format RAW
JPEG quality levels Super fine, fine, normal
File format JPEG (DCF v2.0, EXIF v2.3)
Raw (ARW 2.3)
Image parameters Contrast
Saturation
Sharpness
Optics & Focus
Autofocus Contrast Detect (sensor)
Phase Detect
Multi-area
Center
Selective single-point
Tracking
Single
Continuous
Face Detection
Live View
Autofocus assist lamp Yes (flash type)
Digital zoom Yes (2X)
Manual focus Yes
Number of focus points 79
Lens mount Sony/Minolta Alpha
Focal length multiplier 1.5×
Screen / viewfinder
Articulated LCD Fully articulated
Screen size 3″
Screen dots 1,229,000
Touch screen No
Screen type WhiteMagic TFT
Live view Yes
Viewfinder type Electronic
Viewfinder coverage 100%
Viewfinder magnification 1.09×
Viewfinder resolution 2,359,000
Photography features
Minimum shutter speed 30 sec
Maximum shutter speed 1/8000 sec
Exposure modes iAuto, Program, Aperture priority, Shutter priority, Manual
Scene modes Portrait, Sports Action, Macro, Landscape, Sunset, Night Scene, Hand-held Twilight, Night Portrait
Built-in flash Yes
Flash range 12.00 m (at ISO 100)
External flash Yes (via hot shoe or flash sync port)
Flash modes Auto, fill, rear sync, slow sync
Flash X sync speed 1/250 sec
Drive modes Single-frame, Continuous high/low, Continuous advance priority AE, Self-timer
Continuous drive 12 fps
Self-timer Yes (Yes (2 or 12 sec))
Metering modes Multi
Center-weighted
Spot
Exposure compensation ±5 (at 1/3 EV, 1/2 EV steps)
AE Bracketing ±3 (3, 5 frames at 1/3 EV, 1/2 EV, 2/3 EV, 1 EV, 2 EV steps)
WB Bracketing Yes (3 shots, low/high selectable)
Videography features
Resolutions 1920 x 1080 (60p, 60i, 30p), 1440 x 1080 (30p), 640 x 480 (30p)
Format MPEG-4, AVCHD
Microphone Stereo
Speaker Mono
Storage
Storage types SD/ SDHC/SDXC, Memory Stick Pro Duo/ Pro-HG Duo
Connectivity
USB USB 2.0 (480 Mbit/sec)
HDMI Yes (mini HDMI)
Microphone port Yes
Headphone port No
Wireless Built-In
Wireless notes 802.11b/g/n with NFC
Remote control Yes (wired, wireless, or smartphone)
Physical
Environmentally sealed Yes
Battery Battery Pack
Battery description NP-FM500H lithium-ion battery and charger
Battery Life (CIPA) 480
Weight (inc. batteries) 647 g (1.43 lb / 22.82 oz)
Dimensions 143 x 104 x 81 mm (5.63 x 4.09 x 3.19″)
Other features
Orientation sensor Yes
GPS None


Blog, Updated at: 00.34